Oppo A32 lebih laris ketimbang iPhone 12 di China

  • Whatsapp
Oppo A32 lebih laris ketimbang iPhone 12 di China
banner 300x250

Havana88detik – iPhone 12 banyak dicari oleh para pecinta gadget di China. Namun ponsel tersebut masih kurang laris dibanding Oppo A32.
Hal tersebut terungkap dari laporan Quest Mobile terkait ponsel terlaris di China dari Oktober hingga Desember 2020. Oppo A32 menempati posisi pertama dalam daftar tersebut.

Dibandrol dengan harga 1.199 yuan atau sekitar Rp. 2,6 juta, Oppo A32 terjual 9 juta unit. Ponsel yang mirip dengan Oppo A33 yang dijual di Indonesia ini menawarkan layar 90Hz, ditenagai Snapdragon 460 dan baterai 5.000 mAh.

Read More

Di tempat kedua adalah iPhone 12. Ponsel yang dirilis Apple pada Oktober 2020 ini terjual 6,18 juta unit. Menjadi varian terjangkau dari iPhone 12 Pro menjadikannya smartphone terlaris Apple di banyak pasar, raksasa teknologi yang berbasis di Cupertino ini telah mengirimkan rekor 82 juta unit di seluruh dunia.

Posisi ketiga ada Vivo X30 Pro 5G. Perangkat yang ditenagai Exynos 980 dan mengusung lima kamera ini telah terjual 5,6 juta unit.

Sedangkan di posisi keempat diisi Mate 40 Pro. Ponsel andalan terbaru Huawei terjual 4,5 juta unit.

banner 300x250

Related posts

banner 300x250